PT Telkom Satelit Indonesia

PT Telkom Satelit Indonesia (Telkomsat) adalah anak perusahaan PT Telekomunikasi Indonesia Tbk yang bergerak di bidang infrastruktur jaringan telekomunikasi satelit, dengan bisnis inti memberikan layanan jaringan satelit untuk data dan internet.

Hingga awal 2018, Telkom mengoperasikan 3 satelit dengan total kapasitas 133 transponder equivalent (TPE) guna memenuhi kebutuhan transmisi terutama kawasan-kawasan yang tidak terjangkau oleh serat optik, untuk melayani berbagai pelanggan di sektor perbankan, media elektronik, transportasi dan pertambangan. Jumlah transponder bertambah setelah diluncurkannya satelit Merah Putih pada Agustus 2018.  1

Satelit Telkom

  • Satelit Telkom-1, diluncurkan tahun 1999.
  • Satelit Telkom-2, diluncurkan tahun 2005.
  • Satelit Telkom 3S, diluncurkan tahun 2017.
  • Satelit Merah Putih, satelit terbaru yang memiliki 60 transponder yang bisa menjangkau Kawasan Asia Tenggara dan Asia Selatan, diluncurkan pada 7 Agustus 2018.

Kantor

Telkom Landmark Tower, Lt. 21
The Telkom Hub
Jl. Jenderal Gatot Subroto Kav. 52
Kelurahan Kuningan Barat
Kecamatan Mampang Prapatan
Jakarta Selatan
DKI Jakarta – 12710

Website : www.telkomsat.co.id


Referensi

  1. Laporan Tahunan PT Telekomunikas Indonesia Tbk 2018[]
Published by
Bisnis

Recent Posts

Otomata

Otomota Bengkel mobil perlu website yang cantik. Otomata bisa jadi template pilihan. Preview Otomata

Sabtu, 19 Juli 2025

Ramen

Ramen Template yang cocok untuk bisnis restoran ramen dan kuliner lainnya. Preview Ramen

Sabtu, 19 Juli 2025

Barabere

Template untuk usaha kontraktor tambang batubara.

Sabtu, 19 Juli 2025

Askola

Askola Template website untuk usaha kursus setir mobil atau driving school.  Preview Askola

Sabtu, 19 Juli 2025

Install Linux Mint sebagai Pendamping Windows 10

Siap beralih ke Linux, tapi belum yakin 100 persen untuk meninggalkan Windows 10? Tak masalah.…

Rabu, 23 April 2025

Lupakan Windows, Pindah ke Linux

Bosan dengan kemunculan warning dari Microsoft untuk meng-upgrade Windows 10 ke Windows 11? Kalau memang…

Minggu, 20 April 2025